Home » » cara menggunakan timbangan digital

cara menggunakan timbangan digital

Written By Unknown on Kamis, 31 Mei 2012 | 17.02


CARA MENGGUNAKAN TIMBANGAN DIGITAL

1.       Sambungkan kabel pada aliran listrik (220 v)
2.       Tekan panel “on/off’ untuk menghidupkan timbangan
3.       Letakkan wadah yang dipakai untuk alas menimbang
4.       Kemudidan tekan ZERO +- tunggu sampai angka nol (0)
5.       Letakan  bahan yang akan ditimbang pada wadah
6.       Setelah selesai menimbang tekan panel “on/off untuk mematikan timbangan
Cabut kembali kabel aliran listrik
Share this article :

0 komentar:

Posting Komentar

 
Support : Your Link | Your Link | Your Link
Copyright © 2013. CARA TANI - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger